Artikel Terkait Cara Memperbaiki WiFi Xiaomi Mi6 Lemot
WiFi Mi6 Lambat - Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan tips cara memperbaiki wifi xiaomi mi6 yang lambat. Pada beberapa kasus xiaomi mi6 seringkali mengeluh kecepatan wifinya lambat atau lemot saat digunakan. Sebenarnya untuk memperbaiki kecepatan ini kalian hanya perlu mesetting ulang wifi xiaomi mi6.
cara memperbaiki wifi xiaomi mi6 yang lemot |
Lalu bagaimana cara mensetting/mengatur ulang wifi tersebut ?. Kalian perlu mengaturnya ke 40 Mhz untuk 2.4 GHz. Berikut adalah cara mensetting kecepatan WiFi Xiaomi Mi6 :
Cara Memperbaiki WiFi Xiaomi Mi6 Lemot dengan Mudah
- Pertama, silahkan gunakan apliaksi file manager kalian.
- Lalu silahkan akses ke "/system/etc/wifi"
- Lalu buka "WCNSS_qcom_cfg.ini" dengan text editor.
- Kemudian cari baris ini :
- Lalu tambahkan baris ini "gChannelBondingMode24GHz=1"
- Lalu simpan file yang sudah diedit tadi.
- Kemudian silahkan reboot xiaomi mi6 kalian.
- Sekarang kecepatan wifi kalian 144 Mbps.
- Selesai
#Channel Bonding
gChannelBondingMode5GHz=1
#Channel Bonding
gChannelBondingMode5GHz=1
gChannelBondingMode24GHz=1
Demikian adalah cara memperbaiki wifi xiaomi mi6 yang lambat. Mudah bukan ? Apabila kalian masih bingung dengan cara diatas silahkan tinggalkan komentar di bawah. Sekian dari xiaomiku dot net dan terima kasih.
0 komentar:
Posting Komentar